KabarIndonesia - Jakarta, Melansir berita KOMPAS.com, bahwa hingga Kamis (25/3/2021),jumlah Pasien Covid-19 yang telah dinyatakan sembuh bertambah 4.656 orang dalam 24 jam terakhir. Dengan demikian, total pasien Covid-19 yang sembuh berjumlah 1.317.199 orang.
BERITA REDAKSIDua Minggu Berlatih Menulis Bersama PMOH untuk Para Pelajar SMP dan SMA KabarIndonesia - Selamat Idul Fitri! Masih dalam situasi masa lebaran ini, Harian Online KabarIndonesia (HOKI) kembali membuka pelatihan menulis online Tahun Ajaran (Tajar) XII, 2020. Pada Tajar ini khusus diperuntukkan bagi para pelajar SMP dan SMA untuk mengisi masa liburan
KabarIndonesia - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten Samosir menggelar rapat paripurna peringatan Hari Jadi ke-17 Kabupaten Samosir di Gedung DPRD Samosir, Parbaba, Kecamatan Pangururan pada Kamis, (07/1/2021).
Rapat Paripurna ini dihadiri Wakil Ketua DPRD Samosir Pantas Maroha Sinaga
KabarIndonesia - Samosir, Sebagaimana diketahui, pada Senin 4 Januari 2021 yang lalu Kapoldasu Irjen Martuani Sormin menggelar serah terima jabatan (sertijab) dalam rangka mutasi PJU Polri Sumatera Utara. Salah satu diantaranya adalah AKBP Josua Tampubolon yang dipindahtugas menjadi Kapolres Samosir.
KabarIndonesia - Samosir, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Samosir menggelar rapat paripurna hari jadi ke-17 Kabupaten Samosir, Kamis (7/1/2021) di Gedung DPRD kawasan perkantoran Parbaba, kec. Pangururan.
Rapat paripurna ini dihadiri oleh Ketua dan Wakil Ketua beserta anggota
KabarIndonesia - Medan, Kapolda Sumatera Utara memimpin langsung upacara serah terima jabatan PJU Polda Sumut dan Para Kapolres di jajaran Polda Sumut, Senin (04/01). Kegiatan itu berlangsung dimulai pukul 08.40 WIB di Aula Tribrata Mapolda Sumut.
KabarIndonesia - Karo, Tim Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Sumatera Utara (Sumut) memantau kepatuhan masyarakat dan disiplin protokol kesehatan (Prokes) di dua objek wisata utama yaitu Berastagi dan Parapat. Kegiatan ini dilakukan untuk menegakkan disiplin Prokes menjelang tahun baru 2021.